Materi III : Keterampilan Mengajar
Keterampilan
guru mengajar merupakan salah satu jenis keterampilan yang harus dikuasai guru. Dengan memiliki
keterampilan mengajar, guru dapat mengelola
proses pembelajaran dengan baik yang berimplikasi pada motivasi belajar dan peningkatan kualitas lulusan
sekolah (Uno, 2006).
1.
Cakupan
keterangan mengajar:
a.
Keterangan membuka dan menutup pelajaran
1)
Keterampilan membuka pelajaran
a)
Menarik perhatian siswa
-
Gaya mengajar guru
-
Penggunaan alat bantu
-
Pola interaksi. Pendekatan guru terhadap
murid.
b) Menumbuhkan
motivasi
-
Kehangantan/keantusiasan
-
Menumbuhkan rasa ingin tahu
-
Mengemukakan ide siswa
-
Memperhatikan minat siswa. Contoh:
ketika di awal pelajaran siswa diajak menyanyi.
c) Memberikan
acuan
-
Mengemukakan tujuan
-
Menjelaskan langkah pembelajaran.
Memberi instruksi yang jelas.
-
Mengajukan pertanyaan (pre-test)
d) Membuat
hubungan antar materi
-
Mengadakan apersepsi
-
Menjelaskan konsep umum
2)
Keterampilan menutup pelajaran
a)
Meninjau kembali inti materi
-
Merangkum/meringkas
-
Menyimpulkan
b)
Mengevaluasi
-
Mengajukan pertanyaan (post-test)
-
Demonstrasi. Dengan menyampaikan secara
global, diperagakan, diperjelas.
-
Penugasan
b.
Keterangan menjelaskan
1)
Kejelasan
a)
Menggunakan kalimat yang mudah
b)
Menghindari kata-kata yang berlebihan.
Menyampaikan materi yang berhubungan dengan pelajaran.
2)
Penggunaan contoh/ilustrasi. Penggunaan
contoh harus tepat, seperti mimik. Dengan contoh yang relevan.
a)
Menggunakan contoh-contoh.
b)
Contoh relevan dengan penjelasan.
c)
Contoh sesuai dengan kemampuan. Guru
membuatkan contoh yang ada disekitar.
3) Pengorganisasian
a)
Pola struktur sajian
b)
Memberikan penekanan hal penting. Guru
memberikan point-point penting.
4) Penekanan
pada hal penting
a)
Dengan nada suara
b)
Dengan cara mengulangi
c)
Dengan gambar demonstrasi. Contohnya
gambar orang sholat, wudhu, dll.
d)
Dengan mimik, gerak.
5) Balikan
a)
Mengajukan pertanyaan. Guru berbalik
bertanya untuk menguji sejauh mana siswa memahami pelajaran yang disampaikan.
b)
Meminta respon siswa. Guru menyanyakan
apakah siswa sudah paham atau belum.
c)
Minta komentar siswa. Komentar siswa
bisa untuk mengetahui materi yang disampaikan sudah ‘sampai’ atau belum.
c. Keterangan
bertanya
1)
Bertanya dasar
a)
Penggunaan pertanyaan secara jelas
b)
Pemberian acuan. Memberikan penambahan,
ilustrasi untuk menguatkan dan memantapkan apa yang disampaikan.
c)
Pemindahan giliran
d)
Penyebaran
e)
Pemberian waktu berfikir
f)
Pemberian tuntunan.
2)
Bertanya lanjut
a)
Pengubahan tuntutan level kognitif
b)
Pengaturan urutan pertanyaan
c)
Penggunaan pertanyaan pelacak.
Pertanyaannya acak.
d)
Peningkatan terjadinya
d.
Keterangan memberi penguatan
1)
Penguatan verbal
a)
Dengan kata-kata
b)
Dengan kalimat
2)
Penguatan non verbal
a)
Dengan bahasa isyarat
b)
Dengan mimic, gerak
e.
Keterangan mengadakan variasi
1)
Variasi gaya mengajar
a)
Suara. Suara kecil atau besar dapat
berpengaruh.
-
Nada suara. Keras, lunak, lemah, dll.
-
Volume suara
-
Kecepatan bicara
b) Kesenyapan
-
Selingan diam
-
Kesibukan/kegiatan dihentikan
-
Perubahan stimulus
c) Mimic
dan gerak
-
Ekspresi wajah
-
Gerak badan
-
Gerak tangan
2)
Variasi media
a)
Alat/bahan yang dapat dilihat
b)
Alat/bahan yang dapat didengar
c)
Alat/bahan yang dapat diraba
(diperagakan)
d)
Audio visual
3) Ariasi
pola interaksi
a)
Pola satu arah (guru-siswa)
b)
Pola dua arah (guru-siswa-guru)
c)
Pola tiga arah (guru-siswa-siswa)
d)
Pola multi arah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar